Lowongan Sales Executive di PT Alwen Global Indonesia

Nama Perusahaan

PT Alwen Global Indonesia

Lokasi

Jakarta Utara

Kisaran Gaji

Rp. 4,500,000 - Rp. 5,000,000

Tgl Dibuka

27 April 2023 - 11 Mei 2023

Deskripsi Pekerjaan


Position                              

Sales Executive

Key Responsibilities

· Mencari customer baru dan mengembangkan market baru

· Mempersiapkan laporan visit mingguan

· Follow up status quotation ke buyer serta merealisasikan menjadi PO

· Mengembangkan strategi marketing, serta melakukan perencanaan, analisa potensi market dan aktivitas kompetitor

· Bertanggung jawab atas seluruh aktivitas penjualan produk dan jasa perusahaan

· Bertanggung jawab atas target penjualan yang telah di tentukan

Job Requirements

· Min D3 atau setingkat

· Memiliki pengetahuan dalam industry (Offshore Construction, Marine, Mining & Drilling Industry) Minimal 2 tahun

· Memiliki pengalaman bekerja selama 1-2 tahun sebagai sales/marketing pada industri yang serupa

Skills and Abilities

· Komunikasi yang baik, skill negosiasi, dengan kemampuan untuk membangun hubungan yang baik dengan customer dari segala level

· Dapat bekerja secara individu maupun tim, dan memiliki inisiatif serta dapat bekerja pada pengawasan yang minim

· Time management yang baik, analisa dan kemampuan berorganisasi

· Mampu bekerja dalam tekanan

Facility

· Komisi penjualan

· BPJS Ketenagakerjaan

Disclaimer

The job description is only a summary of the typical functions of the job and is not an exhaustive or comprehensive list of all possible job responsibilities, tasks and duties.Responsibilities, tasks and duties of the jobholder may differ from those outlined in the job description and other duties, as assigned, may be part of the job.Management reserves the right to amend or assign other duties to this position at any time.

Tingkat Pekerjaan

Pegawai (non-manajemen & non-supervisor)

Pengalaman Kerja

1 tahun

Spesialisasi Pekerjaan

Penjualan / Pemasaran, Penjualan Ritel

Kualifikasi

SMA, SMU/SMK/STM, Sertifikat Professional, D3 (Diploma), D4 (Diploma), Sarjana (S1)

Jenis Pekerjaan

Penuh Waktu

Ukuran Perusahaan

1- 50 pekerja

Industri

Kelautan/Aquakultur

Tunjangan dan Lain-lain

Waktu regular, Senin - Jumat, Kasual (contoh: Kaos), Experience in Marine industry and experience in sales

Lowongan pekerjaan di PT Alwen Global Indonesia lainnya

Nama Pekerjaan Kisaran Gaji Tgl Dibuka
ACCOUNT EXECUTIVE Rp. 4,000,000 - Rp. 5,000,000 07 September 2023 -
08 Oktober 2023