Lowongan Inventory control di PT Mulia Karya Packindo

Nama Perusahaan

PT Mulia Karya Packindo

Lokasi

Jawa Tengah

Kisaran Gaji

Tidak disebutkan

Tgl Dibuka

04 Mei 2023 - 04 Juni 2023

Deskripsi Pekerjaan


Kualifikasi :

  • Usia maksimal 35 Tahun
  • Minimal Lulusan D3 Ekonomi akunting
  • Memiliki Pengalaman di bidang yang sama Minimal 1 Tahun 
  • Terbiasa Mengoprasikan Microsoft Excel dan Ms, Office dan Membuat Laporan inventory yang sisematis
  • Terbiasa Melakukan Stock Opname
  • Mampu Berkomunikasi Dengan Baik
  • Mampu Bekerja Sama Dengan Team
  • Memahami Basic Hospitalty
  • Kreatif, rajin & jujur dan cekatan dan bertanggung jawab

Deskripsi Pekerjaan:

  • Memilki Ketelitan yang Tinggi
  • Mempunyai Analisa Data yang baik
  • Membuat Perencanaan Produksi
  • Memahami Inventory Control
  • Memiliki kemampuan untuk perbaikan dan memecahkan masalah.
  • Memiliki kemampuan teknik-teknik forecasting, terutama untuk order management dan demand driven material requirements.

Tingkat Pekerjaan

Pegawai (non-manajemen & non-supervisor)

Pengalaman Kerja

1 tahun

Spesialisasi Pekerjaan

Manufaktur, Pembelian/Manajemen Material

Kualifikasi

SMA, SMU/SMK/STM, Sertifikat Professional, D3 (Diploma), D4 (Diploma)

Jenis Pekerjaan

Penuh Waktu

Ukuran Perusahaan

201 - 500 pekerja

Industri

Polymer/Plastik/Karet/Ban

Tunjangan dan Lain-lain

Asuransi kesehatan, Kasual (contoh: Kaos), Senin-Sabtu, 08.00-16.00