Cara Beli Saham Unilever, Mudah Bisa Dicoba Langsung
Cara beli saham unilever, Siapa sih yang gak tahu Unilever? Coba lihat produk-produk yang pernah Kamu pakai. Unilever sendiri merupakan sebuah perusahaan atau produsen rumah tangga terbesar yang memproduksi berbagai jenis makanan, minuman, pembersih, dan perawatan tubuh. Selain Unilever sebagai perusahaan jenis makanan, minuman terdapat pula perusahaan danone yang sama halnya memproduksi makanan dan fokus pada produk segar berbasis susu dan nabati serta produk nutrisi dan air mineral.
Karena besarnya perusahaan ini, Unilever memiliki saham yang cukup ternama di Indonesia bagaimana tidak harga sahamnya selalu mengalami peningkatan. Nyatanya Saham Unilever dapat dibeli oleh masyarakat umum, Kamu berminat untuk berinvestasi di Unilever? Mau beli saham unilever tapi masih bingung caranya. Mari kita simak lebih lanjut ulasannya di bawah ini.
Enaknya jika Kamu membeli saham di Unilever antara lain: keuntungan yang didapatkan lumayan cukup karena perusahaan ini sahamnya pada kategori blue chip jadi minim adanya kerugian. Selain itu PT Unilever menaungi kurang lebih 9 pabrik dengan 44 merek produk kebutuhan rumah tangga sehari-hari mulai dari sabun mandi, kecap, deterjen, dan sebagainya, memiliki prinsip bisnis berkelanjutan karena itu, terus berkembang dalam memenuhi kebutuhan masyarakat.
Tidak diragukan lagi bukan, PT Unilever sebagai salah satu tujuan untuk investasi, saat ini banyak sekali cara yang dilakukan untuk investasi. Dapat dilakukan secara online maupun offline tinggal selera masing-masing.
Cara Membeli Saham Unilever
- Pilihlah Broker Atau Perusahaan Sekuritas
- Membuka Rekening Saham dan RDN (Rekening Dana Nasabah)
- Setor Modal Investasi
- Membeli Saham Unilever
- Pantau Pergerakan Saham
Cara Membeli Saham Unilever Lewat Aplikasi Bibit
Kebanyakan di kalangan masyarakat mengenal aplikasi investasi saham yang satu ini sebut saja Bibit. Salah satu cara beli saham unilever dengan ini bagi Kamu yang belum memiliki aplikasinya dapat mengunduh dan menginstall terlebih dahulu pada smartphone. Setelah berhasil registrasi ikutilah cara beli saham Unilever di Bibit di bawah ini :- Pilihlah menu Investasi Sekarang untuk mulai beli saham, pada halaman utama Bibit.
- Pilihlah produk reksa dana yang Kamu inginkan, caranya klik ikon search di kanan atas. Kemudian masukkan kode Unilever pada kolom pencarian dengan mengetik UNVR.
- Kamu dapat memasukkan nominal dana yang akan diinvestasikan, untuk Bibit sendiri minim investasi Rp 100.000,00.
- Baca dengan jeli aturan yang diberlakukan Bibit dan klik Saya Menyetujui jika semua sudah sesuai dengan yang Kamu inginkan.
- Selanjutnya pilih menu Bayar Sekarang, dapat Kamu lakukan lewat e-wallet GoPay dan LinkAja atau dengan transfer manual.
- Terakhir, Klik Bayar untuk menuntaskan pembelian di Bibit dan saham UNVR berhasil Kamu miliki.
Tags : Saham, cara beli saham Unilever, UNVR, blue chip, Broker, RDN, Bibit, e-wallet, investasi